Peluang Usaha Sampingan Untuk Karyawan

Posted by

Menjadi karyawan atau pengusaha masing masing ada kelebihan dan kekurangannya, dengan menjadi karyawan kelebihannya mendapat gajih tetap, insentif, jenjang karir, THR, jaminan kesehatan namun pastinya setiap karyawan ingin memiliki usaha sendiri dimana usaha bisa di atur oleh diri sendiri, penghasilannya bisa lebih besar. usaha sampingan sangatlah cocok di lakoni oleh seorang karyawan, berikut beberapa usaha sampingan yang cocok dilakukan seorang karyawan:

1. Memanfaatkan Keahlian Sebagai Usaha Sampingan
a. Bisnis Online
kenapa bisnis online? pengguna internet di dunia termasuk diindonesia setiap tahun berkembang ini adalah peluang seorang pelaku usaha untuk terjun di dunia online, apa yang di jual? bisa berupa barang dan jasa, contohnya jasa penulis artikel, jualan online seperti jamtangan flash, jaket kulit, kerajinan tangan, jual buku online (E-book) dan hal hal yang unik.
b. Membuat website
pintar membuat website? cobalah buka jasa pembuatan website bisa meliputi web sekolah, web bisnis web perusahaan, web reseller.
c. Membuat program
pintar mebuat program? cobalah terima orderan-orderan pembuatan program seperti program penghitungan gaji, aplikasi handphone dan lain sebagainya atau cobalah untuk menjual aplikasi/program-program yang dibuat. 

2. Memanfaatkan Hoby Sebagai Usaha Sampingan
a. Menulis
Suka menulis? cobalah untuk menulis buku atau e-book cobalah pasarkan melalui web pribadi maupun jejaring social, bisa juga sebagai penulis artikel, jasa pembuatan artikel, komik, majalah.  
b. Memancing
memancing banyak yang menggemarinya, cobalah jual alat-alat pemancingan tawarkan kepada teman-teman yang suka memancing, jual juga melalui website atau media social
c. Memasak
memasak tidak bisa dilakukan oleh seseorang, jika anda hoby memasak maka itu adalah peluang sangat besar yang bisa anda ambil. bagaimanakah caranya? dengan kemampuan yang dimiliki anda bisa menjalankan usaha warung makan, catering, kue-kue dan masakan lainnya, jika punya resep-resep yang bagus maka cobalah buat buku resep masakan


script Google adsense
Blog, Updated at: 19:30

1 komentar:

  1. Sebagai karyawan kadang kita merasa jenuh dengan pekerjaan kita dan dan tidak puas dengan gaji yang kita dapatkan, terutama buat ibu rumah tangga. Sehingga banyak yang ingin mendapatkan income tambahan. Salah satu bisnis yang paling cocok sebagai pekerjaan tambahan adalah trading forex. Karena trading forex sangat fleksibel, sehingga bisa dilakukan kapanpun. Apalagi dengan modal yang kecil kita sudah bisa trading. Di octafx kita bisa trading dengan modal minimal $5 atau bisa request welcome bonus $8. kita bisa mendapatkan banyak uang dari trading forex

    ReplyDelete

Entri Populer

Menu :

Video Forex Terbaru